About the Journal

Jurnal KKN (Kuliah Kerja Nyata) dan Pengabdian Masyarakat IGAKERTA adalah sebuah media publikasi ilmiah yang bersifat terbuka bagi mahasiswa, dosen dan masyarakat untuk berbagi inovasi, gagasan, dan pengalaman yang terkait dengan kegiatan Pengabdian Masyarakat & Kuliah Kerja Nyata.
 
Nama Terbitan : Jurnal Inovasi Gagasan Abdimas & Kuliah Kerja Nyata (Igakerta)
Frekuensi Terbit : 4 (empat) kali per tahun (Maret, Juni, September, Desember)
DOI Prefix : https://doi.org/10.70234
e-ISSN : 3048-4499
Penerbit : Igakerta Publisher - Jakarta
Indeksasi : Google Scholar, Garuda, Crossref
 
Dengan berbasis Open Jurnal System, Jurnal Igakerta memberikan akses luas bagi penulis dan pembaca yang tertarik pada beragam topik seputar inovasi dan gagasan kegiatan Pengabdian Masyarakat dan Kuliah Kerja Nyata (KKN).
 
Jurnal ini menjadi wadah inovasi dan gagasan yang memperkaya wawasan dan pengetahuan, serta mendorong kolaborasi dan pertukaran pemikiran di kalangan akademisi maupun masyarakat tentang kegiatan Pengabdian Masyarakat (Abdimas) dan Kuliah Kerja Nyata (KKN).

Current Issue

Vol. 1 No. 4 (2024): Jurnal Inovasi Gagasan Abdimas dan Kuliah Kerja Nyata
					View Vol. 1 No. 4 (2024): Jurnal Inovasi Gagasan Abdimas dan Kuliah Kerja Nyata

Terbit: Desember, 2024
E-ISSN: 3048-4499
Lingkup:
Multidisiplin ilmu tentang kegiatan Abdimas & KKN

Salam Literasi! 
Pada akhir tahun 2024 ini kami dengan bangga telah menerbitkan jilid nomor terakhir untuk Volume 1. Seluruh penerbitan sepanjang tahun 2024 telah berjalan lancar. Kami sangat mengapresiasi kerjasama dari para penulis yang pada tahun ini telah berkontribusi dalam publikasi bersama Jurnal Igakerta. Kami yakin, artikel-artikel terbaik lainnya akan segera hadir, seiring dengan semakin berkualitasnya penerbitan artikel ilmiah hasil kegiatan KKN dan Pengabdian Masyarakat di Jurnal Igakerta. Semoga kontribusi ini bermanfaat bagi dunia ilmu pengetahuan. Sampai jumpa di tahun 2025!

Published: 12/21/2024

Articles

View All Issues